Motor Trail Honda Terbaru Siap Diajak Garuk Tanah
Motor Trail Honda merupakan merk motor paling terkenal di dunia, puluhan motor keluaran Honda mampu menembus pasar otomotif dunia. Beragam tipe dan varian motor produksi Honda juga tak kalah laris penjualannya dengan merk motor lainya, dan salah satu jenis motor yang paling banyak dicari adalah motor trail nya yang melejit lewat Honda CRF150.
Di Indonesia Honda lebih terkenal dengan motor paling laris, akan tetapi pada kenyataan nya motor Honda juga memiliki motor jenis trail yang tidak kalah dari merk Kawasaki, Yamaha, Suzuki, hingga KTM yang lebih dulu memproduksi motor trail sebelumnya.
Setidaknya ada beberapa jenis trail dari Honda yang perlu anda ketahui jika ingin membeli motor tipe trail dengan merk Honda, langsung saja simak ulasan motor Honda trail berikut ini:
Apalagi dengan mesin 4 tak nya yang memiliki sistem pendingin cairan membuat mesin motor tidak mudah panas dan bisa digunakan untuk perjalanan jauh sekalipun, bahkan dengan medan yang sulit anda bisa meliuk-liuk dengan trail Honda CRF250L ini. Honda CRF250L juga dilengkapi dengan frame dan kaki-kaki yang kokoh sehingga bisa menerjang jalan yang terjal dan curam sekalipun.
Spesifikasi Honda CRF 150L
Kapasitas Mesin: 149.15 cm3.
Sistem Suplai Bahan Bakar: PGM-FI (Programmed Fuel Injection).
Diameter X Langkah: 57.3 x 57.8 mm.
Tipe Tranmisi: 5-Speed.
Rasio Kompresi: 9.5:1.
Daya Maksimum: 9,51 kW(12,91 PS)/8.000 rpm.
Torsi Maksimum: 12,43 Nm(1,27 kgf.m)/6.500 rpm.
Tipe Starter: Pedal dan Elektrik.
Tipe Kopling: Manual, Multiplate Wet Clutch.
Sistem Pendingin: Pendingin Udara.
Sistem Perpindahan Gigi: 1–N–2–3–4-5.
Suspensi Depan: Inverted Telescopic Front Suspension (Diameter 37 mm & Stroke 225 mm).
Suspensi Belakang: Monosuspension with Pro-Link Suspension System (Axle Travel 207 mm).
Ukuran Ban Depan: 2.75–21 45P.
Ukuran Ban Belakang: 4.1–18 59P.
Rem Depan: Cakram Hidrolik.
Rem Belakang: Cakram Hidrolik.
Tinggi jok: 869 mm.
Jarak Sumbu Roda: 1.375 mm.
Jarak Terendah Ke Tanah: 285 mm.
Kapasitas Tangki: 7.2 L.
Kapasitas Minyak Pelumas: 1.0 Liter.
Sistem Pengapian: Full Transisterized.
Tipe Busi: NGK MR9C-9N dan ND U27EPR-N9.
Honda CRF 250 R ini resmi diluncurkan di Jepang mulai pertengahan agustus 2014 lalu, kemudian versi terbaru nya diluncurkan pada tahun 2015. Yang menjadi andalan dari teknologi yang digunakan Honda CRF 250 R ini masih dengan type mesin 250cc nya dengan satu silinder serta ukuran bore 76,8 mm dan stroke 53,8 mm. Apalagi motor trail Honda ini sudah menggunakan silinder head yang baru, piston yang lebih rendah serta membangun ulang connecting-rod nya.
Sedangkan untuk konstruksi katupnya sendiri menggunakan type DOHC dengan 4 buah katup. Menariknya lagi adalah untuk urusan bahan bakarnya sangat hemat karena sudah menggunakan fuel injection PGM-FI sehingga teknologinya lebih baru dan tidak membuang-buang bahan bakar karena banyak nya gesekan.
Torsinya juga mengalami kenaikan dari versi sebelumnya, yang awal nya 26,43 Nm/9.000 rpm menjadi 27,11 Nm/9.000 rpm. Motor ini sangat bringas mengingat hanya memiliki 1 silinder tteapi memiliki tenaga lebih dari 39 HP, jika dibanding dengan motor jenis trail lainnya, pasti motor ini terbilang gahar dan tangguh ketika di kendarai dalam medan yang sulit sekalipun.
Bagaimana, apakah sobat biker tertarik dengan motor trail Honda di atas? Kebanyakan motor trail memang sudah memiliki mesin di atas 150cc sehingga anda tinggal pilih saja merk dan berapa budget yang ingin anda gunakan untuk meminang trail Honda CRF250R ini.
Mengingat membeli motor harus sesuai dengan kebutuhan, anda perlu memilih terlebih dahulu spesifikasi seperti apa yang di inginkan, tetapi sebaiknya belilah motor dengan sistem pembakaran fuel injection serta mesin 250 cc agar lebih enak tarikannya serta hemat ketika digunakan untuk melakukan touring adventure.
Apalagi motor ini biasanya digunakan untuk medan yang sulit sehingga akan butuh waktu yang cukup lama dan membutuhkan bahan bakar yang tidak sedikit, jadi fuel injection adalah jawabannya.
Motor Trail Honda Terbaru |
3 Motor Trail Honda Terbaik di Indonesia
Kehadiran trail dari Honda ini semakin memanjakan para penggemar motor garuk tanah, baik trabas maupun adventure. Pilihan sepeda motor trail kini jauh lebih banyak jika dibanding tahun-tahun sebelumnya yang di dominasi oleh Kawasaki dengan label KLX maupun Kawasaki D-Tracker.Setidaknya ada beberapa jenis trail dari Honda yang perlu anda ketahui jika ingin membeli motor tipe trail dengan merk Honda, langsung saja simak ulasan motor Honda trail berikut ini:
Motor Trail Honda Terbaru CRF250L
Honda CRF250L merupakan trail tangguh yang akan menjadi pilihan tepat bagi anda karena memiliki tenaga yang prima, bagaimana tidak? Mesin yang digunakan pada motor Honda CRF250L ini berkapasitas 250cc setara seperti motor sport bukan.Honda CRF 250L |
Honda CRF 150L
Selain 250cc, ada juga Honda CRF yang menggunakan kapasitas mesin 150cc dengan suspensi adjustable 37 mm dari Showa, sedangkan untuk bagian belakang nya menggunakan type pro. Untuk Honda CRF150 cc menggunakan transmisi close ratio 5 percepatan dengan rem cakram belakang, diameter cakram depannya 220mm dan cakram belakang 190 mm. Untuk ukuran ban menggunakan 70/100-17, dan ban ukuran belakang 90/100-14.Spesifikasi Honda CRF 150L
- Engine
Kapasitas Mesin: 149.15 cm3.
Sistem Suplai Bahan Bakar: PGM-FI (Programmed Fuel Injection).
Diameter X Langkah: 57.3 x 57.8 mm.
Tipe Tranmisi: 5-Speed.
Rasio Kompresi: 9.5:1.
Daya Maksimum: 9,51 kW(12,91 PS)/8.000 rpm.
Torsi Maksimum: 12,43 Nm(1,27 kgf.m)/6.500 rpm.
Tipe Starter: Pedal dan Elektrik.
Tipe Kopling: Manual, Multiplate Wet Clutch.
Sistem Pendingin: Pendingin Udara.
Sistem Perpindahan Gigi: 1–N–2–3–4-5.
Baca juga Honda CRF 250 Rally Spesifikasi dan Harganya Sangat WAH!
- Frame
Suspensi Depan: Inverted Telescopic Front Suspension (Diameter 37 mm & Stroke 225 mm).
Suspensi Belakang: Monosuspension with Pro-Link Suspension System (Axle Travel 207 mm).
Ukuran Ban Depan: 2.75–21 45P.
Ukuran Ban Belakang: 4.1–18 59P.
Rem Depan: Cakram Hidrolik.
Rem Belakang: Cakram Hidrolik.
- Dimensi
Tinggi jok: 869 mm.
Jarak Sumbu Roda: 1.375 mm.
Jarak Terendah Ke Tanah: 285 mm.
Kapasitas Tangki: 7.2 L.
Kapasitas Minyak Pelumas: 1.0 Liter.
- Sistem Kelistrikan
Sistem Pengapian: Full Transisterized.
Tipe Busi: NGK MR9C-9N dan ND U27EPR-N9.
Motor Trail Honda CRF 250 R Terbaru
Trail Honda CRF 250 R |
Sedangkan untuk konstruksi katupnya sendiri menggunakan type DOHC dengan 4 buah katup. Menariknya lagi adalah untuk urusan bahan bakarnya sangat hemat karena sudah menggunakan fuel injection PGM-FI sehingga teknologinya lebih baru dan tidak membuang-buang bahan bakar karena banyak nya gesekan.
Baca juga ulasan Motor Trail Terbaru dan Paling Tangguh Disegala MedanHonda CRF250R ini menjadi motor dengan sistem pendingin liquid cooled, bahkan katup pembuangan yang awalnya menggunakan besi, sekarang sudah menggunakan bahan titanium sehingga mampu meningkatkan kompresi rasio dari 13,5:1 menjadi 13,8:1.
Torsinya juga mengalami kenaikan dari versi sebelumnya, yang awal nya 26,43 Nm/9.000 rpm menjadi 27,11 Nm/9.000 rpm. Motor ini sangat bringas mengingat hanya memiliki 1 silinder tteapi memiliki tenaga lebih dari 39 HP, jika dibanding dengan motor jenis trail lainnya, pasti motor ini terbilang gahar dan tangguh ketika di kendarai dalam medan yang sulit sekalipun.
Bagaimana, apakah sobat biker tertarik dengan motor trail Honda di atas? Kebanyakan motor trail memang sudah memiliki mesin di atas 150cc sehingga anda tinggal pilih saja merk dan berapa budget yang ingin anda gunakan untuk meminang trail Honda CRF250R ini.
Mengingat membeli motor harus sesuai dengan kebutuhan, anda perlu memilih terlebih dahulu spesifikasi seperti apa yang di inginkan, tetapi sebaiknya belilah motor dengan sistem pembakaran fuel injection serta mesin 250 cc agar lebih enak tarikannya serta hemat ketika digunakan untuk melakukan touring adventure.
Apalagi motor ini biasanya digunakan untuk medan yang sulit sehingga akan butuh waktu yang cukup lama dan membutuhkan bahan bakar yang tidak sedikit, jadi fuel injection adalah jawabannya.
Baca juga 4 Pilihan Merk Helm Cross Terbaik Murah dan BerkualitasItulah Motor Trail Honda yang mungkin menjadi pilihan yang tepat, semoga bisa membantu dalam memilih sepeda motor trail terbaik untuk anda yang sesuai dengan keinginan dan budget masing-masing. Terima kasih.